Harga dan Spesifikasi Mesin Pencetak Bakso Murah Lengkap Terbaru. Bakso adalah salah satu makanan khas Indonesia dan tentunya salah satu makanan favorit masyarakat Indonesia. Di setiap daerah di Indonesia, sangat mudah untuk menemukan penjual bakso. Bakso juga terdiri dari bakso daging sapi dan bakso ikan. Penjual bakso kini sudah banyak menggunakan mesin pencetak bakso. Walaupun, masih banyak penjual bakso yang memakai cara manual atau tanpa mesin. Tapi bagi anda yang berjualan bakso atau ingin berjualan bakso, memiliki mesin pencetak bakso sangat berguna. Karena, mesin ini dapat sangat membantu usaha anda.
Mesin Pencetak Bakso adalah mesin yang bisa anda pakai untuk mencetak bakso. Dengan mesin ini, anda bisa mencetak bakso sesuai dengan ukuran yang anda inginkan. Penggunaan mesin cetak ini akan menjadikan pekerjaan mencetak bakso lebih efisien dan cepat.
Nah, untuk anda para pengusaha bakso yang ingin menambah hasil produksi, mungkin mesin ini akan menjadi solusi jitu.
Harga Mesin Pencetak Bakso
- Mesin Retak Bakso MBM-R280 (Rp. 15.155.000)
Spesifikasi:
Material: Stainless steel dan kuningan
Power: 750 Watt
Capacity: 250-280
Ball size (mm); 17, 21, 24, 28 - Mesin Cetak Bakso MBM-R250 (Rp. 10.555.000)
Spesifikasi:
Material: Stainless steel
Power: 750 Watt
Capacity: 250-280
Ball size (mm): 17, 21, 24, 28 - Mesin Retak Bakso MBM-R290 (Rp. 55.155.000)
Material: Stainless steel dan kuningan
Power: 1100 Watt/220 Volt
Capacity: 180-220
Ball size (mm): Bakso isi 35, 40, 45 - Mesin Retak Bakso MBM-C300 (Rp. 47.155.000)
Material: Stainlesssteel dan kuningan
Power: 1100 Watt/220 Volt
Capacity: 250-280
Ball size (mm): Bakso gepeng/sendok
Dalam usaha ini mesin pencetak bakso sangatlah dibutuhkan untuk mempermudah dan membantu pembuatan bakso. Artikel ini bisa anda jadikan referensi untuk mencari Harga dan Spesifikasi Mesin Pencetak Bakso Murah Lengkap Terbaru yang anda butuhkan. Lihat juga mesin las listrik.
No comments:
Post a Comment